Kegiatan

Guru SMAIA10 Raih Juara lomba penelitian tindakan kelas Tingkat Azhar se-Indonesia 2024

SMAIA10 — Iqbal Maulana, guru dari SMA Islam Al Azhar 10 Pontianak (SMAIA10), berhasil meraih Juara Harapan 1 dalam ajang bergengsi Lomba Kompetisi Guru (LKG) yaitu kategori lomba penelitian tindakan kelas Tingkat Azhar se-Indonesia tahun 2024 yang di adakan oleh Direktorat Dikdasmen YPI Al Azhar. kompetisi ini berlangsung di Kampus Al Azhar Kebayoran Baru, yang diadakan pada tanggal 19 Oktober 2024 peserta diikuti oleh para finalis LKG. Iqbal Maulana menampilkan inovasi pembelajaran berbasis katalog yang dengan pemanfaatan tanaman khas yang ...

Fieldtrip Guru dan Karyawan SMA Islam Al Azhar 10 Pontianak ke Dekranasda Singkawang dan Marga Tjhia

SMAIA10- para guru dan karyawan SMA Islam Al Azhar 10 Pontianak melakukan fieldtrip ke kota Singkawang (19/10/2024). Kunjungan ini merupakan bagian dari pengenalan wawasan budaya para guru dan karyawan SMAIA10. Rangkaian kegiatan fieldtrip ini mencakup kunjungan ke Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Singkawang dan Marga Tjhia. Di Dekranasda Singkawang, para peserta disambut dengan pameran kerajinan tangan lokal yang menampilkan karya-karya indah dari seniman daerah. Para guru dan karyawan melihat hasil berbagai kerajinan, mulai dari anyaman bambu hingga pembuatan batik. Sementara ...

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H SMA Islam Al Azhar 10 Pontianak

SMAIA10- Maulid sebagai momentum bagi kita untuk kembali merenungi bagaimana perjuangan hidup Nabi Muhammad saw yang diadakan pada hari Senin, 30 September 2024 atau bertepatan dengan tanggal 26 Rabi’ul Awal 1446 H. Dalam rangkaian kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW diadakan beberapa kegiatan antara lain: Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di SMA Islam Al Azhar 10 Pontianak menghadirkan penceramah Ustadz Syihabuddin Bahrum, MA dengan tema “Menjadi Pribadi Muslim yang Beradab melalui Teladan Rasulullah”. dalam ceramahnya beliau menyampaikan keteladanan nabi yang ...